Soal No. 5 OSK Matematika SMA 2019

Berikut ini adalah Soal No. 5 OSK Matematika SMA 2019 (Soal No. 5 Kemampuan Dasar)

5. Diketahui a + 2b = 1, b + 2c = 2, dan $b \neq 0$. Jika a + nb + 2018c = 2019 maka nilai n adalah...

Jawaban:

$b+2c=2$ kedua ruas dikali 1009 maka: $1009b+2018c=2018$

$a+2b=1$

-------------------------- (+)

$a+1011b+2018c=2019$, sesuaikan dengan:

$a+nb+2018c=2019$

Maka n = 1011

Sumber Jawaban: https://www.catatanmatematika.com/2019/03/pembahasan-osk-matematika-sma-tahun-2019.html

Posting Komentar untuk "Soal No. 5 OSK Matematika SMA 2019"


Jangan Lewatkan Kaos Matematika Keren & Unik di👇



Dapatkan panduan Belajar Matematika dari Nol GRATIS di👇